Nomor Katalog | : | 9302020.6105 |
Nomor Publikasi | : | 61050.1803 |
ISSN/ISBN | : | |
Frekuensi Terbit | : | Tahunan |
Tanggal Rilis | : | 10 Agustus 2018 |
Tanggal Revisi | : | 24 September 2018 |
Bahasa | : | Indonesia |
Ukuran File | : | 2.09 MB |
Abstraksi
Publikasi Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Sanggau Menurut Pengeluaran 2013-2017 menyajikan tinjauan perkembangan perekonomian Sanggau dari tahun 2013 hingga 2017 secara deskriptif menurut pendekatan pengeluaran/permintaan. Pendekatan ini dirinci menjadi beberapa komponen, yaitu: Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga, Pengeluaran Konsumsi Lembaga Non Profit yang Melayani Rumah Tangga, Pengeluaran Konsumsi Pemerintah, Investasi (Pembentukan Modal Tetap Bruto dan Perubahan Inventori), Ekspor Luar Negeri, Impor Luar Negeri, serta Ekspor Neto Antar Daerah (ekspor antar daerah dikurangi dengan impor antar daerah). Dengan demikian, publikasi ini diharapkan dapat digunakan sebagai bahan perencanaan pembangunan nasional atau regional khususnya di bidang ekonomi, juga sebagai bahan evaluasi dari hasil pembangunan ekonomi yang telah dilaksanakan oleh berbagai pihak, baik pemerintah pusat/daerah, maupun swasta, khususnya di wilayah Kabupaten Sanggau.
Publikasi Terkait
28 April 2022
Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Sanggau Menurut Pengeluaran 2017-2021
10 Agustus 2018
Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Sanggau Menurut Lapangan Usaha 2013-2017
28 April 2023
Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Sanggau Menurut Pengeluaran 2018-2022
29 Mei 2020
Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Sanggau Menurut Pengeluaran 2015-2019
19 September 2017
Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Sanggau Menurut Pengeluaran, 2012-2016
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Sanggau (BPS-Statistics of Sanggau Regency)Jl. Sutan Syahrir No 52 A
Sanggau 78512 Kalimantan Barat Indonesia
Telp (+62-564) 21844
Faks (+62-564) 21036
Mailbox : bps6105@bps.go.id
Tentang Kami